Kamis, 22 April 2010

acara - Pameran Foto Klastic Regional Yogyakarta 'WOMEN ON TOP"

WOMEN ON TOP
Pameran Foto Klastic Regional Yogyakarta
Kurator: Tampan Destawan S.


“Women on Top” sebagai tema foto yang kami angkat, akan mencoba menggambarkan sisi lain perempuan.
"Women on Top" mencoba menggali lagi sisi perempuan yang lebih dalam, dimana perempuan akan digambarkan sebagai makhluk yang memiliki kelebihan –diluar kelebihan secara fisik—sehingga dengan kelebihan itu mereka dapat berperan.
melalui "Women on Top," akan meleburkan semua visi mengenai perempuan dalam rekaman tak bergerak.

23-25 April 2010
Cafe Bale
Jl. Pandega Karya 290, Yogyakarta (depan foodfezt jakal km. 5,5)

Pembukaan:
23 April 2010
18.00

Workshop:
Pengenalan Kamera Lo-Fi
23 April 2010
19.00

Tips dan Trik Kamera Lo-Fi
24 April 2010
19.00

Live Performance:
Fade, Annabeth, El Gringgo, Den Jaka, Comeon Superstar, The Tampan, ADSR, Kimndut, dan AMNESIAC SYNDROME
25 April 2010
15.00

Serta Bazaar film dan kamera oleh DoeaLensa

facebook:http://www.facebook.com/event.php?eid=118176254859333&index=1
contact person:
siska (085643419592)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar